Dulu aku ingin membuat tulisan yang berisi tentang berbagai pengalaman dan hal-hal yang pernah aku alami semasa aku kuliah. Ada yang unik, menyebalkan, menyenangkan, keanehan, dan lain-lain. Rasanya ada kepuasan dan kelegaan tersendiri ketika mengungkapkan apa yang ada dalam pikiran ataupun yang menjadi unek-unek. Setidaknya, melalui apa yang aku tulis, mungkin orang bisa mengenal lebih bagaimana aku. Nah, semuanya cerita ini aku rangkum dalam tulisan “Aku” yang berisi beberapa hal yang pernah aku alami mulai awal masuk ITS hingga saat ini.
Bagaimana ceritanya?
Simak bagian-bagian cerita di artikel selanjutnya.....
No comments:
Post a Comment